oleh epidundip | Jun 13, 2023 | Berita
Magister Epidemiologi Undip mengadakan Audiensi Inisiasi Program Rekognisi Pembelajaran Lampau (RPL) dengan Direktorat Jenderal Pembelajaran dan Kemahasiswaan pada Jumat, 24 Juni 2022 yang dimulai pukul 10.00 WIB secara daring melalui Zoom Meeting. Hasil audiensi...
oleh epidundip | Jun 7, 2023 | Berita
Pendidikan tinggi di Indonesia semakin berkembang dan memberikan kontribusi penting dalam memecahkan masalah kesehatan masyarakat. Pada 8 Juni 2022, Magister Epidemiologi Universitas Diponegoro (Undip) telah menjalin kerjasama yang inovatif dengan Balai Besar...
oleh epidundip | Mei 31, 2023 | Berita
Mahasiswa Program Studi Magister Epidemiologi Universitas Diponegoro (Undip) terus berkontribusi dalam upaya penanggulangan penyakit menular di Indonesia, diantaranya melalui kegiatan Optimalisasi Manajemen Surveilans Tuberkulosis (TB) di Kota Salatiga pada 27 Agustus...
oleh epidundip | Mei 29, 2023 | Berita
Magister Epidemiologi Universitas Diponegoro (Undip) kembali menyelenggarakan ujian proposal bagi mahasiswa asing pada semester ini. Ujian proposal ini merupakan tahap awal dalam proses pengerjaan tesis bagi mahasiswa magister epidemiologi asing yang sedang menempuh...
oleh epidundip | Mei 25, 2023 | Berita
Menjelang acara wisuda, Sekolah Pascasarjana Universitas Diponegoro (Undip) kembali menggelar kegiatan pembekalan bagi para calon wisudawan. Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan, persiapan, dan motivasi kepada para mahasiswa agar mereka siap menghadapi...
Komentar Terbaru